Lagi Baca New Moon

SAYA tergila-gila membaca novel karya Stephenie Meyer. Setelah menuntaskan Twilight, sekarang saya mulai membaca New Moon. Kalau tuntas New Moon, saya akan sambung lagi dengan membaca Eclipse. Mudah-mudahan New Moon bisa tuntas membacanya sebelum ujian tanggal 15 nanti. Biasanya, saya paling cepat membaca novel. Kadang cuma sehari, saya sudah bisa tuntaskan bacaan itu. Belakangan ini, saya agak lama membaca. Mungkin karena pikiranku lagi kalut jelang ujian ini.


Yusran Darmawan
Yusran Darmawan just learn and practice